Setelah terkonfirmasi positif Covid-19 pada pekan lalu, Wali Kota Bandung Oded M. Danial telah sembuh dan dinyatakan negatif dari paparan virus Covid-19.
Bila pengusaha restoran itu tetap mengabaikan protokol kesehatan, Satgas Penanganan Covid-19 Kabupaten Cirebon bakal menutup restoran tersebut hingga waktu yang belum ditentukan.
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengajak masif mengedukasi masyarakat tentang keberhasilan vaksinasi Covid-19 melalui berita. Hal ini untuk mengikis isu-isu negatif yang…
Satgas Penanganan (Satgas) Penanganan Covid-19 Kabupaten Cirebon membubarkan kerumunan warga di Desa Bojong Lor, Kecamatan Jamblang, Kamis (14/1/2021).
Ketua Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Jabar KH Hasan Nuri Hidayatullah yang turut menjalani vaksinasi Covid-19 menyatakan bahwa vaksinasi Covid-19 merupakan ikhtiar…
Di kawasan wisata objek Palutungan, Kecamatan Cigugur, Kabupaten Kuningan, beberapa objek wisata tampak didatangi oleh para pengunjung. Sebagian besar pengunjung datang…
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil meminta warga yang mendapat kesempatan vaksinasi tahap awal tidak euforia atau bersikap berlebihan mengingat ancaman pandemi Covid-19 masih…
Gagal jadi orang pertama di Jawa Barat yang divaksinasi, Wakil Gubernur Uu Ruzhanul Ulum akhirnya bisa melanjutkan proses vaksinasi usai beristirahat sebentar di Rumah Sakit…
Pendistribusian vaksin Covid-19 dari Provinsi Jawa Barat ke tujuh daerah dilakukan sesuai standar prosedur operasional (SOP) Kementerian Kesehatan serta Badan Pengawas Obat…
Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin langsung merespons usulan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil terkait manajemen vaksinasi dikelola langsung oleh daerah.