Bisnis.com, BANDUNG – Jumlah dana bagi hasil (DBH) pada 2013 yang diterima Provinsi Jabar mengalami penurunan sebesar 36% dari tahun Rp120 miliar menjadi Rp88 miliar pada 2013.
Penurunan penerimaan dana bagi hasil ini disebabkan oleh aktivitas produksi yang mengalami gangguan sehingga bedampak terhadap penjualan dan pendapatan.