WASHINGTON: Erick Thohir, pengusaha dan tokoh media Indonesia sekaligus salah satu pemilik klub NBA, Philadelphia 76ers, kini menjadi investor terbesar klub Major League Soccer's, D.C United, demikian dilaporkan Washington Post, Senin. Dalam laman koran itu dilaporkan, klub itu akan mengumumkan hari ini bahwa Erick Thohir, orang pertama Asia yang menjadi bagian dari kepemilikan klub NBA, merupakan bagian utama dari investor klub United. ESPN melaporkan juga, salah satu dari sebagian pemilik 76ers serta tokoh eksekutif Sacramento Kings, Jason Levien, akan bergabung dengan Thohir sebagai investor United, yang selama tiga tahun sudah didukung oleh Will Chang, yang juga akan bertahan di tim tersebut. Kevin Payne, ketua klub itu sejak diluncurkan bersama MLS pada 1996, diharapkan tetap mengawasi operasional tim, demikian laporan media. Thohir adalah pemilik beberapa media massa, stasiun televisi dan radio, termasuk majalah di RI dan juga pendukung dana pada klub bola basket.(Antara/AFP/yri)
ERICK THOHIR Caplok D.C United
WASHINGTON: Erick Thohir, pengusaha dan tokoh media Indonesia sekaligus salah satu pemilik klub NBA, Philadelphia 76ers, kini menjadi investor terbesar klub Major League Soccer's, D.C United, demikian dilaporkan Washington Post, Senin.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Penulis : Yanto Rachmat Iskandar
Editor : Yanto Rachmat Iskandar
Topik
Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Bisnis Indonesia Premium.

12 menit yang lalu
Stock Sectors with Upside Potential Amid IHSG Slump

35 menit yang lalu
Kisi-Kisi Nasib Pesta Harga Emas Usai Keputusan Tarif Impor Trump
Artikel Terkait
Berita Lainnya
Berita Terbaru

18 jam yang lalu
Siap-Siap, Jabar Bakal Bebaskan Pajak Mutasi Kendaraan

18 jam yang lalu
Pemkot Bandung Petakan Dampak dan Kebutuhan Infrastruktur BRT
Terpopuler
# Hot Topic
Rekomendasi Kami
Foto
