[caption id="attachment_10724" align="aligncenter" width="300" caption="foto: web"][/caption] DESKRIPSI PROYEK Kota Cirebon, kota yang terletak di pantai utara Jawa Barat, memiliki potensi pantai dan laut yang layak untuk dikembangkan menjadi objek wisata. Menghadap laut jawa, Pantai-pantai di kota Cirebon memiliki keindahan dan nuansa alam yang menyenangkan untuk di nikmati. Dalam rangka Revitalization objek wisata, khususnya wisata pantai, kota Cirebon berencana mengembangkan objek wisata pantai baru dengan membangun Ade Irma Suryani Park. Lokasi yang dipilih untuk membangun Ade Irma Suryani Park ini adalah pantai terletak disekitar pelabuhan muara jati Cirebon. Ade Irma suryani Park ini di bangun sebagai sebuah komplek wisata pantai yang lengkap. Akan didukung oleh sarana prasarana wisata pantai dan wisata bahari yang memadai seperti restaurant, cottages, pertokoan serta fasilitas pendukung wisata pantai lainnya. Ade Irma Suryani Park ini akan menjadi daya tarik wisata baru di kota Cirebon, yang akan mampu meningkatkan jumlah wisatawan yang berkunjung ke kota Cirebon baik itu wisatawan domestic maupun wisatawan mancanegara. BIAYA INVESTASI USD 2 Juta LINKUP PEKERJAAN Meningkatkan fasilitas objek wisata ANALISIS KEUANGAN Pemerintah Cirebon : USD 0,2 Juta Lainnya : USD 1,8 Juta RENCANA WAKTU PELAKSANAAN PROYEK Tahun 2012 atau sesuai kesepakatan sebelumnya (sebelum 2012) KERJASAMA INVESTASI YANG DITAWARKAN G to P LEMBAGA PELAKSANA Kantor penanaman modal Kota Cirebon Jl. Dr. Cipto Mangunkusumo No. 20 (komplek TNI-AL Dewa Ruci) Cirebon – Jawa Barat. Tlp. : +62 231 2092263 Fax : +62 231 200579 Sumber: Badan koordinasi promosi dan penanaman modal daerah (KPPMD) 2009
Pembangunan Taman Ade Irma Suryani Kota Cirebon
[caption id=attachment_10724 align=aligncenter width=300 caption=foto: web][/caption]
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Topik
Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Bisnis Indonesia Premium.
Artikel Terkait
Berita Lainnya
Berita Terbaru

18 menit yang lalu
Jabar Bakal Uji Lab 13 Merek Beras Premium yang Diduga Beras Oplosan

22 jam yang lalu
13 Sekolah Rakyat di Jabar Siap Didik Anak-anak Kurang Mampu
Terpopuler
# Hot Topic
Rekomendasi Kami
Foto
