Bisnis.com, BANDUNG - Sampai Agustus 2016, pertumbuhan kredit modal kerja dan investasi sektor pertambangan mencatatkan penyusutan paling dalam.
Untuk kredit modal kerja mencatatkan penyusutan sebesar 24,75% menjadi Rp53,2 triliun dibandingkan dengan akhir tahun lalu, sedangkan untuk kredit investasi juga susut sebesar 9,18% menjadi Rp52,4 triliun dibandingkan dengan akhir tahun lalu.
Selengkapnya, lihat tabel.